Warga LDII Antusias Tanam Jagung, Siap Sukseskan Swasembada Pangan Presiden Prabowo
Bolaang Mongondow, 8 Maret 2025 – Dalam upaya mendukung program ketahanan pangan yang dicanangkan Presiden Prabowo Subianto, warga Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) di Kecamatan Dumoga Barat, Kabupaten Bolaang Mongondow, melakukan penanaman jagung di lahan seluas dua hektar. Program ini merupakan bagian dari swasembada pangan yang diinisiasi oleh Dewan Pimpinan Daerah (DPD) LDII Kabupaten Bolaang…
Read more