Perguruan Pencak Silat Nasional ASAD Gelar MUSPROV
Pengurus Provinsi Perguruan Pencak Silat Nasional (PERSINAS) ASAD Sulawesi Utara menggelar Musyawarah Provinsi dan dilanjutkan Training of Trainer (TOT) Kategori Ganda yang dilaksanakan di Padepokan Persinas ASAD Pateten II, Aertembaga Kota Bitung, Minggu (25/12/2016). Kegiatan ini sekaligus untuk pemilihan Ketua Persinas ASAD Sulawesi Utara masa bhakti 2016 s.d 2021. Dalam Laporannya, Ketua panitia Bumy Mustamin,…
Read more