Author: Ridwan Dawud

LDII SULUT | Lembaga Dakwah Islam Indonesia Provinsi Sulawesi Utara

LDII Hadiri Rapat Kerja Dewan Pimpinan MUI Kota Bitung

Bitung, 23 September 2023 – Usai dikukuhkan pengurus Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Bitung mengadakan Rapat Kerja Dewan Pimpinan Majelis Ulama Indonesia Kota Bitung dengan tema Membangun Sinergitas Ulama, Jua’ama, dan Cendekiawan Muslim dalam Menjawab Tantangan Keumatan di Era Milenial di Kantor Kemenag pada 23 September 2023. Sebagai Sekretaris Bidang Seni Budaya Islam Majelis Ulama…
Read more

Dewan Penasihat DPD LDII Bitung hadir Mengikuti Kegiatan Pengukuhan dan Ta’aruf Pengurus Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Bitung

Bitung, 18 September 2023 – Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Bitung mengadakan kegiatan Pengukuhan dan Ta’aruf Pengurus terpilih Periode 2022-2027 dengan mengangkat tema “revitalisasi peran Majelis Ulama Indonesia (MUI) sebagai mitra pemerintah dalam mengemban amanah umat menuju menuju bitung maju, hebat dan sejahtera”. Bertempat di kantor Walikota Bitung, Senin, (18/9/23). Sebagai Sekretaris Bidang Seni Budaya…
Read more

Kemenag Sulut : Warga LDII harus capai Lima Sukses Ibadah di Bulan Ramadhan

Manado (10/4/2022) – Bulan Ramadhan merupakan bulan yang istimewa, dimana sering menjadi ajang untuk mempererat tali silaturahim serta dapat menciptakan suasana toleransi maupun kerukunan dalam beragama. Dewan Pimpinan Wilayah Lembaga Dakwah Islam Indonesia Sulawesi Utara juga tidak ketinggalan kali ini mengadakan kegiatan Pengajian Umum dalam rangka meningkatkan amalan ibadah Warga LDII di bulan Ramadhan 1443H,…
Read more

Terpilihnya IR. H. Chriswanto Santoso sebagai PJ DPP LDII Masa Bakti 2016-2021

Jakarta (20/8) – Rapat Pimpinan Nasional Lembaga Dakwah Islam Indonesia 2020 yang digelar virtual secara aklamasi menetapkan Ir. H. Chriswanto Santoso M. Sc. sebagai Penjabat (Pj) Ketua umum DPP LDII melanjutkan masa bakti 2016-2021. Masa bakti dapat diperpanjang sampai dengan diselenggarakannya Munas LDII paling lambat akhir Desember 2021. Keputusan ditetapkan di Jakarta, 20 Agustus 2020…
Read more

Menteri Agama Membuka Rapimnas LDII 2020

Jakarta (19/08) – Menteri Agama Republik Indonesia (Menag RI), Jenderal TNI (Purn) Fachrul Razi membuka secara resmi Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) secara daring dari Solo, Jawa Tengah, Rabu (19/8/2020). Mengawali sambutannya, Menag mengucapkan duka cita mendalam atas wafatnya Ketua Umum DPP LDII masa bakti 2016-2020 Prof. Dr. KH. Abdullah Syam,…
Read more

DPW LDII Sulawesi Utara Menyiapkan 6 Studio untuk Rapimnas Daring

Manado (19/8) – DPW LDII Sulawesi Utara mengikuti Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) LDII 2020 yang digelar oleh DPP LDII, pada Rabu (19/08) secara daring (online) dari studio Kantor DPP LDII, Jakarta. Untuk menunjang kelancaran acara yang mengusung tema ‘Kontribusi Berkelanjutan Untuk Indonesia Bangkit dan Maju’ ini, DPW LDII Sulawesi Utara telah menyiapkan 6 studio mini…
Read more

Rentan Terhadap Wabah Covid-19, Ini yang Harus Dilakukan Pondok Pesantren

Jakarta (10/8). Pondok pesantren (Ponpes) merupakan lembaga pendidikan yang unik. Ponpes tak hanya mencetak SDM berkualitas dari sisi kognitif namun juga karakter, dengan sosok kyai sebagai guru sekaligus panutan. Santrinya pun mulai dari puluhan hingga puluhan ribu. Pesantren juga dibiayai secara swadaya. Saat terjadi pandemi, posisi ponpes sangat rentan, tatanan yang sudah terbangun selama ratusan…
Read more

Prasetyo Sunaryo, Tokoh Pemikir dan Ketua DPP LDII Meninggal Dunia

Jakarta (1/8) . Ir H Prasetyo Sunaryo, MT, Ketua DPP LDII yang sekaligus koordinator think tank DPP LDII meninggal dunia. Prasetyo Sunaryo salah satu tokoh LDII yang dekat dengan wartawan, meninggal dunia pada Jumat, 31 Juli 2020, pukul 19.40. Prasetyo Sunaryo meninggal dunia dalam usia 72 tahun di Rumah Sakit Pertamina Jaya, Jakarta Pusat. Prasetyo…
Read more

Masa Pandemi, Warga LDII Kota Manado tetap laksanakan Penyembelihan Hewan Kurban

MANADO – Masa pandemi wabah virus corona (Covid-19) memberikan dampak ekonomi yang cukup besar bagi sebagian besar masyarakat di Kota Manado, terutama yang berpenghasilan rendah. Namun dengan kondisi tersebut tidak menyurutkan semangat beribadah warga LDII di Hari Raya Idul Adha 1441H/2020. Ketua DPD LDII Kota Manado H. Soenarwan, ST mengajak kepada seluruh warganya untuk tetap…
Read more

Kekompakan dalam Kebersamaan Warga LDII Bitung dalam Penyembelihan Hewan Kurban

BITUNG – Pemotongan hewan kurban oleh DPD LDII Kota Bitung dilaksanakan hari Jumat, 31 Juli 2020 di 7 (tujuh) titik pemotongan yaitu : masing-masing 1 titik di Kelurahan Manembonembo Atas, Kelurahan Manembo-nembo Tengah, Kelurahan Girian Atas, Kelurahan Bitung Tengah, Kelurahan Pateten Dua, dan 2 titik di kelurahan Pateten Satu. Hewan kurban oleh warga DPD LDII…
Read more